STRATEGI PEMANFAATAN MEDIA SOSIAL UNTUK MENINGKATKAN KETERLIBATAN PELANGGAN PADA UMKM ECOPRINT YASMIN WIWID
DOI:
https://doi.org/10.52655/khg.v6i2.83Keywords:
ecoprint, umkm, yasmin wiwid, media socialAbstract
Pelaku UMKM pada umumnya tertarik dengan penggunaan digital marketing dan memanfaatkan media sosial secara optimal, tetapi terkendala dengan pemahaman tentang teknologi informasi yang terbatas. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis strategi pemanfaatan media sosial oleh UMKM Ecoprint Yasmin Wiwid dalam meningkatkan keterlibatan pelanggan. Metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus digunakan untuk memperoleh wawasan mendalam tentang praktik yang efektif dalam menggunakan media sosial. Data diperoleh melalui wawancara, analisis konten media sosial, dan observasi. Hasil penelitian yang diperoleh bahwa media social sangat berperan dalam meningkatkan keterlibatan pelanggan.
References
Alimah, A., & Budiastuti, S. (2021). Pengaruh Media Sosial Instagram Terhadap Keputusan Pembelian UMKM Pada Masa Pandemi Covid-19.
Chowdhury, R.,et al. (2020). Dynamic interventions to control COVID-19 pandemic: a multivariate prediction modelling study comparing 16 worldwide countries. European Journal of Epidemiology (2020) 35:389–399 https://doi.org/10.1007/s10654-020-00649-w
Fakhrurozi, M. (2023). Peranan Pemerintah dan Strategi Pemasaran terhadap Penjualan UMKM Ecoprint Yasmin Wiwid Lampung. Remik: Riset Dan E-Jurnal Manajemen Informatika Komputer, 7(3), 1676–1686
Kietzmann, J., et al. 2011. Social Media? Get Serious! Understanding the Functional Building Blocks of Social Media. Business Horizons. DOI: 10.1016/j.bushor.2011.01.005
Kaplan, A. M., & Haenlein, M. (2010). Users of the world, unite! The challenges and opportunities of Social Media. Business Horizons, 53(1), 59–68. https://doi.org/10.1016/j.bushor.2009.09.003
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 KALIANDA HALOK GAGAS
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Licensing Policy: OpenJournalSystems.com sells a wide range of custom created content including themes and plugins for Open Journal Systems (OJS), and open source platforms. These custom themes and plugins are sold under what is known as a Default Split License.